Tips SEO kali ini membahas mengenai meta tag. Jika anda belum tahu apa itu meta tag dan apa manfaatnya memasang meta tag di blog anda, berikut penjelasan singkatnya.
Apakah anda tahu bahwa memasang meta tag itu adalah suatu hal penting untuk mendatangkan lebih traffic dari search engine seperti google, yahoo, atau msn.
Pengertian Meta Tag
Meta tag adalah sebuah tag yang menjelaskan deskripsi blog / situs anda. Sekaligus memberikan informasi kepada mesin pencari, mengenai isi dari blog / situs anda. Perlu diketahui saja, memasang meta tag di blog / situs anda merupakan hal paling penting dalam SEO. Dengan meta tag di blog / situs anda, akan mempermudah mesin pencari untuk meng-indeks blog / situs anda. Tentunya, anda harus mendaftarkan dulu blog / situs anda di mesin pencari. Jika belum langsung aja ke Cara Daftar Search Engine. Mau pasang meta tag sekarang juga...? gampang kok. Silahkan ikuti tutorialnya.
1. Login di blogger. Pada menu dashboard pilih layout.
2. Klik pada menu edit HTML.
3. Selanjutnya, cari kode berikut :
<b:include data='blog' name='all-head-content'/>
4. Copy Paste kode di bawah ini dan simpan tepat di bawah kode diatas.
<meta content='Deskripsi Blog ' name='description'/>
<meta content='Kata Kunci Blog' name='keywords'/>
<meta content='Nama Anda' name='author'/>
Catatan: Ganti Text yang berwarna merah, sesuai intruksi berikut :
Deskripsi Blog --> Penjelasan Tentang isi dari Blog Anda
Kata Kunci Blog --> Kata Kunci tentang Blog anda
Nama Anda --> ya....nama dikau lah, masa nama saya.....hehehe
Kalo masih bingung, berikut contoh meta tag untuk blog saya :
<meta content='- Belajar TIK dan Elektronika' name='description'/>
<meta content='Dasar Listrik,Teori Atom,Penghantar Listrik,Arus Listrik dan Satuannya,Tegangan Listrik dan Satuannya,Hambatan Listrik dan Satuannya,Hukum OHM,Komponen elektronika,Resistor,Kapasitor,Pengertian dan Macam Kapasitor,Jenis Kapasitor,Dioda,Pengertian Dioda,Dioda Penyearah,Dioda Zener,LED,Dioda Foto ,SCR,DIAC,TRIAC,VARACTOR,Diode Laser,Transisor,Transistor,MOSFET,FET,IGBT,Darlington,Kumparan,Transformator,Loudspeaker,Mikrofon,Induktor,Rangkaian Terpadu (IC),CCD,Sakelar,Sekering,Antena,Alat Bengkel Elektronika,Alat-alat Tangan,Alat alat Listrik,Avometer,TesPen,Osciloscop,signal Generator,Rangkaian Elektronika,Membuat PCB,Teori Dasar Catu Daya,Prinsip Kerja Rangkaian FLIP FLOP,Perangkat Mengajar,Jurnal Mengajar,Jadwal Mengajar,Kalender Pendidikan,Daftar Nilai,SMP Negeri 20 Surabaya,widodoonline,Belajar Elektronika,Belajar Wordpress,Belajar Komputer,Belajar Blogspot' name='keywords'/>
<meta content='Widodo Cuwik' name='author'/>
0 komentar:
Posting Komentar